Kamis, 12 Mei 2016

(M. mUJADIDI) Memahami masalah akhlak dan metode peningkatan kualitas akhlak.


BAB II
DESKRIPSI KURIKULUM

1.      Standar Kompetensi : Memahami masalah akhlak dan metode peningkatan kualitas akhlak.
2.      Kompetensi Dasar ;
-          Menjelaskan pengertian akhlak.
-          Menjelaskan induk-induk akhlak terpuji dan induk-induk akhlak tercela.
-          Menjelaskan macam-macam metode peningkatan kualitas akhlak.
-          Menerapkan metode-metode peningkatan kualitas akhlak dalam kehidupan.
3.      Tujuan Pembelajaran.
a.       Peserta didik mengetahui pengertian akhlak.
b.      Peserta didik mengetahui induk-induk akhlak terpuji dan tercela.
c.       Peserta didik mengetahui macam-macam metode peningkatan akhlak.
d.      Peserta didik mampu menerapkan metode-metode peningkatan akhlak.
4.      Rangkuman Materi Pembelajaran.
a.       Pengertian Akhlak
Akhlak adalah sifat yang tertanam dalam jiwa manusia, yang muncul secara spontan tanpa pemikiran dan pertimbangan.
b.      Induk-induk akhlak terpuji dan tercela
-          Akhlak terpuji : hubungan manusia dengan Allah, hubungan manusia dengan manusia dan hubungan manusia dengan alam.
-          Akhlak tercela : hal-hal yang berhubungan dengan ucapan yang buruk dan hal-hal yang berhubungan dengan perbuatan yang buruk.
c.       Metode peningkatan kualitas akhlak.
-          Komitmen dengan jalan hidup islam.
-          Kesungguhan dalam menjalani kehidupan.
-          Sikap toleran/tasamuh dalam kehidupan
5.      Metode Pembelajaran.
Metode yang digunakan yaitu metode ceramah dan demonstrasi.

FULL MAKALAH 


MAKALAH MENARIK LAIN
  1. SEJARAH PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN HADITS 
  2. MENGENAL TOKOH DAN KITAB HADITS 
  3. PENGERTIAN ILMU HADITS DAN CABANG-CABANGNYA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar